15422480981336765079.jpg

6 Hobi Seru untuk Habiskan Waktu Luang

November 15, 2018

Tuntutan rutinitas sehari-hari kadang buat lo terjebak di tengah-tengah aktivitas, dan akhirnya lupa kalau lo juga punya kehidupan yang lain. Ketika lo memiliki kesempatan waktu luang di luar kesibukan, nggak ada salahnya untuk dihabiskan dengan kegiatan-kegiatan yang seru, Bro.

 

Kegiatan tersebut juga bisa dijadikan sebagai hobi rutin yang nantinya menambah ilmu dan juga pengalaman hidup. Nah, di sini ROMANO sudah merangkum hobi-hobi yang bisa dilakuin biar lo lebih hidup, Bro. Check this out!

 

Photography
Hobi yang satu ini bisa lo lakuin kapan saja dengan kamera handphone, karena kadang objek yang bagus bisa ditemuin di mana saja, dan tentunya tidak terbatas. Nah, untuk nemenin lo hunting foto di luar ruangan, jangan lupa pakai ROMANO Eau De Cologne yang FORCE ya, Bro. Dengan aroma citrus dan jejak woody-nya, bikin lo wangi hingga 8 jam!

Photography

 

Art
Buat penyuka seni, hobi sebagai museum hopping cocok nih buat lo, Bro. Mengamati setiap gambar atau bentuk dengan persepsi yang ada di pikiran, dapat menjadi museum adventure seru.

Biar petualangan seni lo nggak terlupakan, pakai ROMANO Eau De Cologne varian CLASSIC yang bisa kasih kesan mewah, dan tinggalkan jejak misterius wangi unik dari hangatnya rempah dengan segarnya aromatik.

Art

 

Music
Penyuka musik seperti lo, wajib banget untuk datang ke music festival, Bro. Mau hobi lo jadi lebih keren lagi? Belajar memainkan alat musik kesukaan bisa jadi hobi di waktu luang yang nggak kalah serunya, lho.

Music

 

Travel
Travelling nggak harus ke luar negeri, keindahan alam Ibu Pertiwi bisa lo eskplor satu per satu dari Sabang sampai Merauke. Lo bisa pergi ke tiap daerah di Indonesia dengan menaiki motor lalu touring bersama teman-teman. Wah, unforgettable moment banget tuh, Bro. Biar makin seru, sebelum berangkat, keramas pakai ROMANO Shampoo dulu, dijamin rambut lo nggak apek saat lepas helm dan punya wangi yang cowok banget.

Travel

 

Watching Movie
Ayo, nonton film ke bioskop! Lagi ada banyak film seru karya anak bangsa dan juga dari luar negeri, lho. Biar lebih seru, ajak teman-teman untuk nobar film favorit dan habiskan waktu luang bersama. Selain nonton film, bisa juga nobar pertandingan olahraga untuk menyemangati tim favorit lo.

Watching

 

Otomotif
Waktu luang lo juga bisa dihabiskan untuk ‘ngoprak-ngoprek’ motor atau mobil di rumah, Bro. Lakukan modifikasi atau tambahkan fitur canggih yang sesuai dengan kepribadian. Dijamin, skill otomotif lo juga semakin meningkat kalau punya hobi seperti ini.

Otomotif

 

Udah tahu hobi mana yang cocok untuk habiskan waktu luang lo, Bro? Daripada bingung, perbanyak referensi yang pas dan eksplor lebih banyak tentang diri lo sendiri. Sambil pilih-pilih hobi, mendingan cari informasi menarik lainnya dari ROMANO di romano.id aja, Bro!

Related Article